Twitter kini sudah bertransisi menjadi aplikasi bernama X. Semenjak kepemilikan dipegang oleh Elon Musk, tampaknya tidak terlalu signifikan ubahan yang terjadi di dalam platform.
Salah satu yang masih menjadi ciri khas dari aplikasi adalah tersedia konten-konten sensitif dalam bentuk apapun.
Memang dibanding dengan lain, akses penggunaan platform X sering dipakai untuk mencari konten-konten sensitif alias tanda kutip video viral.
Meski demikian, X juga memberikan batasan dengan cara mengatur personalisasi akun di kolom pengaturan. Jadi sebelum anda memulai cari video viral di X atau Twitter, tahap yang pertama yaitu aktifkan terlebih dahulu akses konten sensitif.
Seperti apa caranya? bisa dilihat disini.
Cara Mencari Video Viral di X (Twitter)
Konten video viral banyak sekali bertebaran di media X. Dari mulai video vulgar sampai konten berbau kekerasan fisik maupun verbal, cukup bebas ditemukan.
Buat yang penasaran cari video viral di X, ikuti penjelasannya disini berikut langkah-langkahnya :
- Pertama silahkan anda buka aplikasi X terlebih dahulu.
- Silahkan login ke dalam akun X masing-masing.
- Setelah berhasil login, ketuk ikon Profil yang berada di pojok kiri atas.
- Kemudian anda bisa pilih pada bagian Pengaturan dan Privasi.
- Selanjutnya pilih lagi menu Privasi dan Keamanan.
- Disini anda dapat menekan pada menu Konten yang Anda Lihat.
- Centang untuk tulisan Tampilkan media yang mungkin mengandung konten sensitif. Tujuannya adalah untuk mematikan filter pada X atas thread-thread yang aman.
- Kalau sudah tinggal kembali ke tampilan Beranda.
- Pencet tombol Pencarian di bagian bawah.
- Silahkan anda ketikkan konten sensitif yang ingin dicari.
- Maka hasil pencarian akan muncul disana.
Akhir Kata
Platform X merupakan bentuk revolusi dari aplikasi Twitter. Masih sama seperti versi sebelumnya, X juga tetap menampilkan pilihan konten-konten sensitif.
Dibanding dengan media lain, X cenderung lebih terbuka dan bebas diakses oleh siapapun. Jadi bagi anda yang penasaran bagaimana cara mencari video viral di X, bisa dilihat pada tutorial diatas.