web site hit counter
Tips & Trik

Cara Mengatasi DANA Error CCA IS NOT CONFIGURED

Bagaimana solusi DANA Error CCA IS NOT CONFIGURED ? Apa penyebabnya ? Silahkan ikuti cara mengatasi permasalahan tersebut yang sudah diuji coba dan berhasil.

Seiring berkembangnya teknologi, kita bisa melakukan transaksi dengan mudah dan cepat dengan adanya aplikasi dompet digital yang bisa digunakan di smartphone Android dan iOS.

Pilihan aplikasi dompet digital pun ada banyak sekali. Salah satu aplikasi digital wallet yang banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia adalah DANA.

DANA adalah aplikasi digital wallet yang bisa digunakan untuk menyimpan dan mentransfer uang serta melakukan berbagai transaksi.

Untuk menikmati layanan dari DANA, kita harus menginstal aplikasi DANA terlebih dahulu. Lalu kamu harus membuat akun atau login jika sudah memiliki akun.

Tidak jarang juga ada kejadian dimana para pengguna tidak bisa login akun DANA, biasanya kejadian ini dibarengi dengan munculnya pesan CCA IS NOT CONFIGURED.

Cara Mengatasi DANA Error “CCA IS NOT CONFIGURED” Terbaru 2023

Apakah kejadian error ini juga terjadi aplikasi DANA kamu juga ? Jika demikian, silahkan untuk mencoba beberapa tips yang akan kami jelaskan dengan lengkap di artikel kali ini.

1. Hapus Cache dan Data Aplikasi DANA

Tidak jarang juga biang keladi dari aplikasi yang error dikarenakan menumpuk nya file cache dari aplikasi itu tersendiri.

Oleh karena itu, cobalah untuk menghapus cache aplikasi DANAN yang terinstall di Smartphone kamu.

Supaya hasilnya efektif, disarankan untuk menghapus cache secara manual melalui pengaturan di smartphone kamu ya.


2. Hapus Data

Jika cara pertama belum membuahkan hasil, kamu bisa mencoba untuk menghapus data dari aplikasi DANA.

Untuk menghapus data aplikasi data tidak jauh berbeda dengan menghapus cache. Disarankan untuk menghapus data aplikasi DANA melalui menu pengaturan.


3. Update Aplikasi DANA

Bisa saja terjadinya error ketika hendak login ke akun DANA dikarenakan bugs pada aplikasi DANA. Oleh karena itu silahkan cek dahulu apakah ada pembaharuan aplikasi DANA di Google Play Store atau App Store.

Jika terdapat update aplikasi DANA, jangan ragu-ragu untuk segera melakukan update. Lalu cobalah untuk login ke akun DANA kamu.


4. Install Ulang Aplikasi DANA

Solusi selanjutnya yang bisa kamu lakukan adalah menghapus aplikasi DANA yang sebelumnya sudah terinstal di Smartphone kamu.

Setalah itu silahkan unduh aplikasi DANA, disarankan untuk mengunduh aplikasi DANA di Google Play atau App Store ya.


Akhir Kata

Seperti itulah beberapa cara yang mungkin bisa dijadikan solusi untuk mengatasi DANA Error “CCA IS NOT CONFIGURED”. Terimakasih sudah membaca, semoga bermanfaat.

Dimas

Seorang blogger yang hobi menulis artikel seputar teknologi, games, dan otomotif

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button

Alasan untuk Mematikan Adblock

Untuk dapat mengakses konten kami, silahkan terlebih dahulu mematikan plugin Adblock. Karena di beberapa fitur tidak dapat digunakan ketika anda menggunakan Adblock.