web site hit counter
Tips & Trik

Cara Mengubah Font di Bio IG Tanpa Aplikasi

Ada banyak sekali cara supaya profil atau timeline akun Instagram milik kita jadi terlihat makin keren maksimal.

Selain dengan menambahkan foto profil yang kece, kalian juga bisa menuliskan kata-kata di bio Instagram dengan font yang keren.

Tapi sayangnya, Instagram tidak membekali layanannya ini dengan fitur khusus yang memungkinkan kita untuk mengubah font bio. Tapi hal ini, bisa diakali dengan trik khusus.

Kita bisa mengubah font di bio IG bisa dilakukan tanpa menggunakan aplikasi. Karena sekarang ada cukup banyak situs Text Generator yang bisa membantu.

Jadi dapat kita gunakan untuk mengubah font di bio IG tanpa aplikasi dengan sangat mudah. Hanya dengan Copy Paste saja, font teks di bio Instagram kalian akan berubah seperti yang diinginkan dengan sempurna.

Cara Mengubah Font di Bio InstagraTanpa Aplikasi

Seperti judulnya, dalam artikel kali ini SurgaTekno akan menjelaskan bagaimana cara mengganti font yang terlihat di bio IG tanpa bantuan aplikasi khusus, silahkan simak tutorialnya berikut ini:

  1. Bukalah aplikasi Instagram, lalu tap “Profil”.
  2. Setelah profil terbuka, kalian bisa langsung men-tap “Edit Profil”.cara mengubah font di bio ig tanpa aplikasi
  3. Langkah ketiga, kalian harus men-tap “Bio”.cara mengubah font di bio ig tanpa aplikasi
  4. Silahkan “Copy” semua teks yang ada di kolom Bio.cara mengubah font di bio ig tanpa aplikasi
  5. Minimize aplikasi Instagram, lalu buka browser dan kunjungi coolsymbol.com
  6. Setelah laman situs ini terbuka, kalian harus men-tap “Font Changer”.cara mengubah font di bio ig tanpa aplikasi
  7. Teman-teman harus mempaste teks bio IG yang sudah dicopy sebelumnya di kolom yang terlihat di situs ini.cara mengubah font di bio ig tanpa aplikasi
  8. Silahkan scroll sembari memiliki font yang cocok dengan selera kalian.
  9. Jika sudah menemukan font yang keren, kalian bisa men-tap tombol “Copy” disebelahnya.cara mengubah font di bio ig tanpa aplikasi
  10. Kembali ke aplikasi Instagram, lalu pastekan di kolom Bio IG dan tap “Ceklist” untuk menyimpan perubahan.cara mengubah font di bio ig tanpa aplikasi
  11. Font bio IG jadi terlihat makin keren kan?cara mengubah font di bio ig tanpa aplikasi
  12. Selesai.

Alternatif Situs Text Generator

Font di coolsymbol.com kurang lengkap? Kalian bisa merubah font bio Instagram di situs alternatif berikut ini:

No Link
1 lingojam.com
2 fontspace.com
3 fancytextpro.com
4 autobild.co.id
5 font-generator.com
6 igfonts.io
7 fsymbols.com
8 fossbytes.com
9 loremipsum.io
10 tell.wtf

Akhir Kata

Begitulah cara untuk mengubah font di bio Instagram tanpa bantuan aplikasi yang dibahas kali ini. Terimakasih sudah membaca, semoga terbantu dengan artikel ini.

Dimas

Seorang blogger yang hobi menulis artikel seputar teknologi, games, dan otomotif

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button

Alasan untuk Mematikan Adblock

Untuk dapat mengakses konten kami, silahkan terlebih dahulu mematikan plugin Adblock. Karena di beberapa fitur tidak dapat digunakan ketika anda menggunakan Adblock.